Lontong Usus, Tanjung Pinang

0
828
Hai…mumpung lagi ada ide buat nulis nih…cepet2 dituangin hehe…kayak air aja ya. Baca judulnya pasti ada yg penasaran makanan apa ini kok namanya seperti itu.
Lontong Usus salah satu makanan yang bisa aku rekomendasikan kalau traveler pergi ke tanjung pinang.
Lokasinya di dekat Hotel Tanjung Pinang dan nggak terlalu susah menemukan nya. Makanan ini merupakan makanan khas Kapau di mana memang bahan dasarnya Usus yang diisi tahu dan campuran telor, terus dimakan dengan kuah sayur nangka dan lontong.  Kira2 yang penasaran, fotonya seperti ini:
image
Di samping itu, kedai kopi ini juga menawarkan satu jenis minuman yang layak dicoba, yaitu Teh Telor, minuman panas yang merupakan campuran teh dan telor ayam kampung, disajikan dengan potongan jeruk limau. Jangan dibayangkan terasa amis, awalnya aku juga berpikir seperti itu, tetapi setelah meminum nya…benar2 enak…
image
Jadi…sudah bertambah lagi ya…jatah kuliner temen2 traveler kalau berada di Tanjung Pinang…
SHARE
Previous articleGado Gado Gembira
Next articleAmaris Batam
Hidup adalah sebuah perjalanan. Sebuah perjalanan selalu memberikan makna yang mendalam. Percaya atau tidak, datang ke destinasi yang sama sekalipun, kalian akan selalu mendapatkan cerita yang berbeda. Jadi jangan pernah merasa bosan untuk melakukan perjalanan, terus melangkah dan bagikan pengalaman kalian kepada orang lain, layak nya aku seorang KoperTraveler

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here